Minggu, 24 Agustus 2008

Perkenalan

Salam Dahsyat ....!!!!
Hallo apa kabar ? salam sejahtera bagi anda semua.

Perkenalkan saya pendatang baru, ingin berbagi macam pengalaman kehidupan, dari masalah bisnis hingga percintaan.

saya harap ini menjadi sebuah pembelajaran baru bagi saya dan anda sekalian. oleh karena itu, saya berharap partisipasi dari kawan-kawan smua netter dan pembaca blog ini.

Demikan perkenalan ini saya sampaikan. Semoga bermanfaat dan menambah silaturrahmi diantara kita. Amien.

Salam Dahsyat... !!!

M. Syukur Riswanto